MENGGAPAI CITA-CITA

MENGGAPAI CITA-CITA


 Karya : Una Nurul Apriliani

CITA-CITA

AKU INGIN MENGEJARMU

DENGAN SEMAMPU HIDUPKU

DAN DENGAN BELAJAR SEPANJANG WAKTU

AKU KAN GIAT UNTUK MENGEJARMU


CITA-CITA

AKU INGIN SEKALI TUK MENGGAPAIMU

AKU TAKKAN MENYERAH

DEMI MENDAPATKANMU

ENGKAU SANGAT BERARTI

BAGI HIDUPKU


CITA-CITA

JIKA AKU BISA MENGGAPAIMU

PASTI AKU AKAN BISA MEMBANGGAKAN

ORANG TUADAN GURUKU

YANG SUDAH MENGAJAR DIRIKU


CITA-CITA

AKU INGIN MENJADI BAGIAN TERPENTING

DARI MU WAHAI CITA-CITAKU

DAN AKU TIDAK AKAN MENYERAH

DAN AKAN KU KEJAR

SAMPAI KU MENGGAPAIMU





Previous Post TERIMAKASIH GURUKU
Next Post PELITAKU

post written by:

Related Posts

  • GURU TERBAIKKU Karya : MutiaraGURUKUTANPA LETIH KAU MENGAJARIKUDENGAN SABAR KAU MEMBIMBINGKUDENGAN SENYUMAN K…
  • GURUKU Karya : NurlitaGURUKUSUNGGUH MULIA JASAMUMENGAJAR MURID MENGENAL DUNIATANPA RASA RAGUGURUKUENG…
  • PELITAKUKarya : Nadipa R.GURUKAU PELITA HIDUPKUKAU JADIKAN KAMI TAHUKAU JADIKAN KAMI PANDAIAPA YANG TERJADI …
  • PUISI EDISI RAMADHAN 04HARI AKHIRKarya :Amad Shoffanuddin, S.Pd.ITerkesiap, Mulut-mulut terngangaMata terbelalak penuh…

0 Comments: